Jumat, Juni 04, 2010

Ukuran jarum renda (crochet hook)

Kebetulan ada yg nanya di merajutonline,
kenapa di pola berbahasa Inggris sering digunakan jarum dengan huruf
misal jarum F, jarum G ?

Nah, di chart dari Karp Styles ada penjelasannya,
silakan di klik untuk memperbesar gambar.

Ukuran jarum renda USA dan UK

http://www.karpstyles.com/crochet/hook-chart.html

Dari blognya bundayenny, ada juga chart yg menulis spt ini..

perbandingan antara Japanese, American dan British

Tidak ada komentar:

LinkWithin

Related Posts with Thumbnails